Breaking News

Tentang Kami

Hallo!!

Perkenalkan nama saya Tri Denda, terima kasih sudah mau menyempatkan waktu untuk membaca halaman ini.

Awalnya, saya sama sekali tidak mengetahui tentang ngeblog, ketima SMP saya selalu berkeinginan untuk membuat website sendiri yang kreatif dan bermanfaat bagi orang lain, tetapi saya tidak tahu dimana untuk memulainya. Sampai pada suatu kesempatan saya menemukan buku “cara membuat blog dengan blogger“. Sama seperti blogger Indonesia kebanyakan, saya akhirnya memulai blogging dengan Blogger.com.

Saya tidak tahu selanjutnya harus berbuat apa, yang saya tahu hanya menulis konten, itu juga konten gado-gado. Sampai sudah tiga bulan lebih saya blogging, tetapi tetap saja masih sepi. Saya tidak tahu apa itu SEO dan semacamnya, trafik yang saya dapatkan saat itu tidak lebih dari 20 orang per hari.

Jika kamau ingin menanyakan sesuatu tentang blogging atau sekedar kontak, kamu bisa menghubungi saya di "Kontak" atau langsung melalui email saya: tri.denda2014@gmail.com

Blog, Traffik, dan Uang
Lalu apa yang memotivasi saya untuk tetap blogging?

Perlu saya akui bahwa iming-iming passive income memang memberikan motivasi besar buat saya. Penghasilan pertama dulu dari paid review, saat itu padi review sedang ramai-ramainya.

Dari pembayaran paid review tersebut saya justru semakin bersemangat untuk blogging. Sejak mengalami pengalaman tersebut, saya mulai belajar untuk lepas dari blogger.com. Jujur saja, blogspot membatasi saya untuk blogging. Setelah mengenal Blogspot saya bisa merasakan segalanya, pahit dan manis.

Blogspot mengantarkan saya untuk belajar bagaimana mengelola blog dan hosting, mengelola domain, dan mengelola berbagai pengeluaran saya. Maklum, ketika saya memakai blogger.com selain banyak keterbatasan saya juga dibebaskan dengan tidak harus memikirkan biaya sewa hosting dan domain.

Karena memakai Blogspot justru saya semakin mandiri. Selain motivasi passiv income, saya juga dimotivasi oleh pertanyaan:

Bagaimana caranya agar saya bisa membayar sewa hosting dan domain tanpa memakai uang peribadi saya?


Perlahan tapi pasti saya mulai belajar SEO, PPC/Adsense, dan conversasi blog. Sampai akhirnya, sekarang saya bisa mendapatkan passive income yang saya impikan. Meski tidak besar, tetapi saya sangat mensyukurinya.

Related Post:

Posted by: Tri Denda
Tri Denda - Berbagi Itu Asyik Updated at: 4:45 pm

No comments:

Post a Comment

Berkomentar sesuai judul artikel dan tidak disingkat.
Kritik dan saran juga boleh asal sifatnya membangun!!

 
Desain Oleh Tri Denda